Kuliner

5 Menit Langsung Jadi! Oseng Sosis Tempura

35
×

5 Menit Langsung Jadi! Oseng Sosis Tempura

Sebarkan artikel ini
FOTO : NET

Oseng sosis tempura mercon bisa menjadi pilihan menu rumahan yang lezat, praktis, dan disukai banyak orang. Bahan-bahan yang digunakan untuk membuat oseng sosis tempura mercon sangat sederhana dan mudah didapatkan.

Selain itu, proses memasak oseng sosis tempura mercon juga sangat cepat. Hidangan ini sangat cocok banget untuk kamu yang ingin memasak enak tanpa ribet.

Dilansir dari kanal YouTube Ika Mardatillah pada Senin (21/7), berikut ini merupakan resep untuk membuat oseng sosis tempura mercon yang enak dan cocok untuk jadi menu harian.

Bahan-bahan untuk membuat oseng sosis tempura mercon:

· 500 gram sosis

· 250 gram tempura

Bumbu:

· 15 siung bawang merah

· 10 siung bawang putih

· 200 gram cabe keriting

· 20 cabe rawit

· 3 sdm saus tomat

SUMBER : JAWA.POS

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *